Home » Posts filed under Blog
Tampilkan postingan dengan label Blog. Tampilkan semua postingan
PHP untuk kirim Email
PHP memiliki fungsi mail() yang digunakan untuk mengirim email, dan kita akan menggunakan fungsi ini untuk membuat layanan kirim email. dan skrip php ini bisa kita pasang pada blog kita. Bila ada yang belum mengetahui cara untuk memasukan skrip php di blogger bisa dibaca disini.
untuk mengirim email harus dipastikan server atau host yang kita pakai memeliki layanan untuk mengirim email atau layanan untuk kirim email tidak diblok.
Bila hanya untuk belajar saja mending pake host yang gratisan. namanya juga buat coba-coba .. hhe .. Kalau saya sendiri sih pake dhost sebagai hostnya,,
Langsung aja ya
- Buka Notepad
- Kemudian Copas skrip dibawah ini
<b style="font-size: 20px;">KONTAK SAYA VIA EMAIL</b>
<hr><br>
<form action="<?php echo $PHP_SELF; ?>" method="POST">
<span style="color: black; font-family: t; font-size: x-small;"><b>Nama</b></span> <span style="color: red;"><small>*</small></span><br>
<input name="nama" size="30" type="text" value="" />
<br>
<span style="color: black; font-family: t; font-size: x-small;"><b>Email</b></span> <span style="color: red;"><small>*</small></span><br>
<input name="email" size="30" type="text" value="" />
<br>
<span style="color: black; font-family: t; font-size: x-small;"><b>Subjek</b></span> <span style="color: red;"><small>*</small></span><br>
<input name="subject" size="30" type="text" value="" />
<br>
<span style="color: black; font-family: t; font-size: x-small;"><b>Pesan</b></span> <span style="color: red;"><small>*</small></span><br>
<textarea cols="50" name="message" rows="5"></textarea>
<br>
<input type="submit" value="Kirim"/><input type="reset" value="Reset" />
</form>
<?php
$to = "afrizalnehe@yahoo.co.id" ;
$subject = $_REQUEST['subject'];
$email = $_REQUEST['email'] ;
$message = $_REQUEST['message'] ;
$nama = $_REQUEST['nama'] ;
$headers = "From: $nama<$email>";
if(empty($email)||empty($subject)||empty($message)|| empty($headers))
{
print "<font Color='Chocolate'> <b>Isi semua Form </b></font>";
}else
{
$sent = mail($to, $subject, $message, $headers) ;
if($sent)
{
print "<font Color='Chartreuse'>Email Anda telah terkirim <img src='http://dhost.info/afrizal/ceklist.jpg'>";
}
else
{print "Maaf Email tidak Dapat dikirim."; }
}
?>
- Save
- Kemudian ubah Save type as menjadi "all file"
- Dan simpan dengan nama kirimemail.php
- Upload skripnya ke host ( bisa menggunakan ftp)
- Kemudian buka alamat file skrip tadi yang ada di host.
Saya memasukan Form input nya pada skrip tersebut, jadi skripnya menjadi panjang. untuk form anda bisa ubah.
Contohnya bisa di liat di Contact pada blog ini.
Uda di coba kok ke ngirim email dan emailnya masuk ke email yahoo saya atau email tujuan..
Smoga Berguna
Uda di coba kok ke ngirim email dan emailnya masuk ke email yahoo saya atau email tujuan..
Smoga Berguna
Menambah Script PHP pada blog
PHP adalah bahasa pemograman yang dapat disisipkan pada HTML. PHP termasuk bahasa pemograman yang bersifat open source tidak seperti ASP dan bahasa pemograman berbayar lainnya. PHP banyak digunakan untuk membuat web dinamis.
Akan tetapi sayangnya www.blogger.com tidak menyediakan pemroses skrip php untuk penggunanya, jadi para pengguna blogger.com tidak bisa menyisipkan skrip php ke dalam blog nya..
Tapi tenang saja ada cara untuk menembah skrip php pada postingan kita. yaitu dengan menggunakan hosting yang bisa memproses skrip php. jadi kita menggunakan pihak ketiga untuk menjalankan skrip kita.
- Upload skrip PHP pada hosting gratis atau berbayar yang support PHP, seperti Ripway atau dhost.info yang menyediakan layanan hosting gratis.
- Login ke blogger
- Masukaan skrip dibawah ini pada postingan.
<object align="middle" data="http://contoh.com/nyoba.php" height="800" overflow="hidden" scrolling="no" type="text/html" width="600">
- Ubah text yang berwarana merah dengan link skrip php yang telah di upload tadi.
- Kemudia Save.
Langganan:
Postingan
(
Atom
)